A. KARAKTER
1. struktur
- merupakan fragmen sel tanpa nukleus, yang
berasal dari megakariosit multinukleus dalam
sumsum tulang.
- berbentuk cakram tidak beraturan
- berukuran hampir setengah dari ukuran eritrosit
- mengandung berbagai jenis granula
2. masa hidup : 5 - 10 hari dari proses.
3. jumlah normal :
250 ribu - 450 ribu butir/mikroliter
3. fungsi
- hemostatis (penghentian pendarahan)
- perbaikan pembuluh yang robek
2. MEKANISME HOMEOSTATIS (pembekuan darah)
1. Vasokontriksi
- jika pembuluh terpotong trombosit pada sisi
yang rusak melepas serotonin dan tromboksan
A2 (prostaglandin)
- otot polos pada pembuluh darah berkontriksi
untuk mengurangi darah yang keluar/hilang.
2. plug trombosit
- trombosit membengkak dan menjadi lengket
dan menempel pada serabut kolagen dinding
pembuluh darah yang rusak membentuk plug
tombosit
- trombosit melepas ADP untuk mengaktivasi
trombosit lain sehingga membentuk agregasi
trombosit untuk memperkuat plug. Jika luka
yang terjadi hanya sedikit makan plug trom-
bosit dapat mengentikan pendarahan, jika
lukanya besar maka plug trombosit dapat
mengurangi perdarahan sampai proses pem-
bekuan terbentuk.
3. Pembentukan bekuan darah.
a. mekanisme intrinsik
pembekuan darah dimulai dari faktor
eksternal pembuluh darah itu sendiri
1. tromboplastin
dilepas dari sel-sel jaringan yang
rusak mengaktivasi dengan bantuan
protombin menjadi trombin dengan
bantuan ion kalsium
2. trombin mengubah fibrinogen yang
dapat larut menjadi jaring-jaring fibrin
yang memerangkap sel darah dan sel
yang lainnya serta menutup aliran darah
yang melalui pembuluh yang rusak
b. mekanisme intrinsik
melibatkan 13 faktor pembekuan darah yang
berlangsung dalam cara yang lebih sederhana.
jika salah satu faktor diaktifasi makan kompo-
nen yang lainnya akan teraktivasi sehingga ter
jadilah reaksi berangkai (cascade of rection)
|
trombosit |
|
AGGREGASI TROMBOSIT |
0 komentar:
Posting Komentar